Selasa, 04 Juni 2013

Berkembangnya teknologi menjadikan semua aktivitas didunia ini hampir dilakukan dengan sangat mudahnya dan instan, kita inget jaman dulu hamper semua aktivitas sehari-hari kita dilakukan dengan memakan waktu yang lebih lama, salah satu contoh adalah kalau dulu manusia menghubungi sahabatnya dari menggunakan surat atau post. Bertambah hari dan tahun sampai sekarang sudah banyak perubahan yang terjadi. Saat ini 3G sudah dengan mudahnya digunakan dari yang awalnya tidak terlalu jelas sekarang sudah sangat jelas bertatapmuka jika hanya ingin berkomunikasi.
cara menghasilkan uang dengan hand phone, hp menghasilkan uang

Cara Menghasilkan Uang Menggunakan Smart Phone sangat mudah dan berikut ini akan kami kasih tau caranya. Dari cerita diatas kita akan berikan beberapa tips cara berjualan dan hanya bermodalkan smart phone untuk mendapatkan uang, berikut tipsnya, Jika Anda pengguna hand Phone Smart yang memiliki fasilitas Chat sperti :

  • BlackBerry Messenger
  • WhatsApp Messenger
  • WeChat
  • Line Chat dll

Perbanyaklah temen chat anda dalam handphone anda dan cari temen yang menjual produk yang menggunakan fasilitas chat diatas, anda bisa mengambil gambarnya dengan cara izin terlebih dahulu untuk anda pasarkan dalam hand phone smart anda. Atau jika anda sulit mendapatkannya, silahkan anda cari-cari atau browsing di internet produk yang anda minati untuk dijual kembali. Seperti salah satu contoh diwebsite Sepatu Murah di menu Peluang Usaha pada website salesepatu.com, jika anda kurang paham anda bisa tanyakan kepada pemilik website yang bersangkutan tentang cara dan syarat-syarat yang harus dipenuhi. Semoga berhasil…!!!!

0 komentar:

Posting Komentar

Subscribe to RSS Feed Follow me on Twitter!